Image of Manajemen Impresi Micro-Influencer Generasi Z Dalam Membentuk Personal Branding Di Instagram

Text

Manajemen Impresi Micro-Influencer Generasi Z Dalam Membentuk Personal Branding Di Instagram



Seiring meningkatnya peran media sosial dalam pemasaran digital, micro-influencer memiliki kekuatan untuk mempengaruhi opini publik dan membangun citra diri secara strategis. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus, serta teknik wawancara mendalam terhadap empat micro-influencer aktif di Instagram. Hasil penelitian menunjukkan bahwa para informan memanfaatkan sembilan komponen personal branding, yaitu value, skill, behavior, total look, uniqueness, authenticity, achievement, strength, dan goal untuk membentuk citra diri yang autentik dan konsisten. Strategi self-promotion dijalankan
melalui gaya komunikasi, konten visual, serta interaksi intensif dengan audiens. Temuan ini menunjukkan bahwa personal branding tidak hanya berfungsi untuk membangun identitas digital, tetapi juga memperkuat eksistensi dan membuka peluang kerja sama profesional. Penelitian ini juga menjadi dasar simpulan bahwa personal branding influencer Generasi Z merupakan proses strategis dan berkesinambungan, bukan sekadar aktivitas spontan. Penulis berharap semoga penelitian ini dapat memberikan kontribusi bagi pemahaman strategi komunikasi digital, khususnya dalam konteks branding individu di media sosial.



Kata Kunci: Manajemen Impresi, Personal Branding, Micro-Influencer, Generasi Z, Instagram


Availability

S202823SPS2.MCM.004.25Hanya Tersedia SoftcopyAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
S2.MCM.004.25
Publisher LSPR : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this